Tugas Pendahuluan Modul 3 Mikro





1. Kondisi [Kembali]
      Ketika Menekan switch 1 seven segmen akan counter up dan ketika switch 2 ditekan maka seven segment berhenti

2. Gambar Rangkaian Simulasi [kembali]


3. Prinsip Kerja  [kembali]
seven segmen akan hidup dengan angka berurutan dari  hingga 9 dengan pengaturan coding yang dibuat pada at mega 128 dengan menggunakan cv avr. dimana kaki-kaki seven segmen pada percobaan ini disambungkan pada port E di at mega 128 dengan delay 10ms

#include<mega128.h>
#include<delay.h>

void switch_on()
{

if(PINA.0==1)
{
PORTE=0XBF;
delay_ms(10);
PORTE=0X06;
delay_ms(10);
PORTE=0X5B;
delay_ms(10);
PORTE=0X4F;
delay_ms(10);
PORTE=0X66;
delay_ms(10);
PORTE=0X6D;
delay_ms(10);
PORTE=0X7D;
delay_ms(10);
PORTE=0X07;
delay_ms(10);
PORTE=0X7F;
delay_ms(10);
PORTE=0X6F;
delay_ms(10);
}
if(PINA.1==1) {PORTE=0XBF;
delay_ms(3);}

}

void main(void)
{
PORTE=0X00;
DDRE=0XFF;
PORTA=0X00;
DDRA=0X00;

while(1)
{
switch_on();
//tekan_keypad_tampil_sevseg();
};
}
4. Link Download  [kembali]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Selamat Datang